Seluruh Indonesia
Ubah Lokasi
  • Berita

Cari

Tampilkan Berita

1 bulan Penghayatan Dharma

MBI

Kamis, 25 April 2024

Sagin, MBI

Sekwil Sangha Agung Indonesia Provinsi DKI Jakarta dan Banten berkolaborasi dengan Lembaga Kepanditaan MBI DKI Jakarta dan Banten mengadakan kegiatan 1 bulan Penghayatan Dharma. 
Kegiatan tersebut telah diikuti oleh Pandita Buddhayana DKI Jakarta, Banten, Bogor dan wilayah lainnya, kegiatan tersebut juga diikuti oleh Pengurus dan Umat Buddha KBI.


Adapun Rangkaian Acara Penghayatan Dharma tersebut adalah :
1. Puja Bhakti Tuntunan Sila, yang dilaksanakan pada pukul 05.30 WIB 
2. Puja Bhakti dan sharing Dharma, yang dilaksanakan pada pukul 20.00 WIB.
Sharing Dharma dalam kegiatan ini di isi oleh Anggota Sangha Agung Indonesia setiap Ce It dan Cap Go, yang telah di agendakan :
a. Selasa, 23 April 2024
YM. Bhadranatha, Thera
Dengan tema : "Pengantar Attgasila"
b. Rabu, 1 mei 2024
YM. Bhadrasunanda, Thera 
Dengan tema: "Pentingnya Memaafkan Dalam Praktik Atthashila"
c. Rabu, 8 Mei 2024 
YM. Bhadrasena, Thera
Dengan tema: "Peran Meditasi dalam Praktik Atthashila"
d. Rabu, 15 Mei 2024 
YM. Nyanasila, Thera 
Dengan tema: Puasa Menyambut Waisak 
e. Rabu, 22 Mei 2024
YM. Nyanasuryanadi, Mahathera 
Dengen tema : "Praktik Atthashila dalam Keseharian." 
Dalam kegiatan Puja Bhakti di pimpin oleh Pandita Buddhayana DKI Jakarta dan Banten, berikut dengan Sharing Dharma selain hari Ce It dan Cap Go juga di isi oleh Pandita Buddhayana DKI Jakarta. Kegiatan ini tentunya dapat membantu peningkatan kualitas pelayanan Pandita Buddhayana DKI Jakarta dan Banten dengan praktik secara langsung.

noname

noname

noname

noname

Share:

Komentar (0)

Belum ada Komentar.

Ubah Filter Konten
Informasi

Silakan Masuk dengan menggunakan aplikasi Android/IOS